Setelah sekian lama vakum didunia blogger, kini saya kembali dengan hobi baru.
Kata orang pelihara ikan hias laut sukar dan bagi kami tidak ada yang sulit.
Impossible we do, miracle we try.....................................................................
Dari era perbatuan, fotografi, bengkel dan lain-lain sudah saya jalani, Kini saya mempunyai hobi ikan hias laut ( curhat_hehehe ).
yukkk... kita mulai dari start awal dan perencanaanya. Apa saja yang dibutuhkan dalam mempunyai aquarium laut yang bagus.
- Niat dan jangan pantang menyerah
- Aquarium sudah pasti, bisa dengan sump/filter belakang atau sump bawah, kita mulai dengan sump belakang dulu ya. Ukurannya bebas , yang familiar 80x40x50 , bisa juga melihat contoh dibawah.
foto : www.reefsforum.com
- livestand ( pasir putih halus atau kasar ) dan live rock ( batuan alam yang dari laut )
- Pump return , yang lebih besar lebih bagus ( biar siklus airnya cepat menuju sump atau filter ).
- Protein Skimmer, penjelasan lengkapnya ada disini
- Lampu , Bisa menggunakan LED HPL atau dengan lampu neon.
- Chiller atau dengan fan komputer yang dimodif, Kalo daerah sobat dingin tidak usah pakai yaaa...
- Heater.... ini khusus sobat yang tinggal di pegunungan, karena ikan dan coral bisa bertahan hidup lama disekitar suhu 24'C s/d 28'C.
Kata orang pelihara ikan hias laut sukar dan bagi kami tidak ada yang sulit.
Impossible we do, miracle we try.....................................................................
Komentar
Posting Komentar